Home Mobile Elemen Design pada Layout UX

Elemen Design pada Layout UX

0

Layout adalah penyusunan elemen-elemen design menjadi komunikatif,aestetic,dan menarik untuk mempermudah user menerima informasi yang diberikan, terdapat komponen yang terdapat pada layout seperti berikut ini :

Coloum

Coloum merupakan sebuah bagian vertikal pada Layout yang dipisahkan oleh garis tebal dan ruang kosong, perhatikan gambar di bawah ini :

Gutters

Gutters adalah ruang hasil himpitan coloum dan gutters berfungsi untuk memberi jarak antr coloum pada sebuah layout,contoh pada gambar berwarna “biru” di bawah ini :

Margins

Margins adalah jarak antar tepi pada layout,seperti pada gambar di bawah ini :

Padding

Padding adalah ruang antar elemen dalam satu komponen,seperti pada gambar di bawah ini :

Dimension

Dimension adalah luas,lebar dan tinggi elemen suatu komponen,seperti pada gambar di bawah ini:

Aligment

Aligment adalah penempatan elemen dalam suatu komponen,seperti pada gambar di bawah ini :

Sekian pembahasan mengenai elemen design yang terdapat pada sebuah layout,Semoga bermanfaat…